contoh laporan PERTANGGUNG JAWABAN OSIS

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN OSIS PERIODE 2010/2011

SMA NEGERI 1 PONGGOK

Selama kurang lebih 1 periode jabatan yaitu masa bhakti 2010/2011, kami OSIS SMA Negeri 1 Ponggok telah melaksanakan program kerja yang telah direncanakan selama 1 periode jabatan tersebut. Adapun laporan hasil kerja OSIS SMA Negeri 1 Ponggok periode 2010/2011 adalah sebagai berikut :

No.

Program

Waktu Pelaksanaan

Jenis Kegiatan

Hasil Kegiatan

Anggaran

Keterangan

Kendala

Predikat

1.

Hari Kemerdekaan RI

Ags 2010

Upacara kemerdekaan RI

Menumbuhkan rasa nasionalisme siswa

-

-

-

Baik

2.

HUT SMA ke-11

Nov 2010

Perayaan diesnatalis ke-11

Juara kegiatan telah diumumkan

Rp.14.000.000

Dari sekolah dan sponsor

Kurang telitinya pihak sekolah tentang jadwal

Baik

3

Pondhok Romadhon

Agus 2010

Pondok Rhomadhon

Meningkatkan IMTAQ siswa

-

Dikelola oleh sekolah

Tempat kurang layak

Baik

4

Zakat

Agus 2010

Pengumpulan zakat

Zakat diberikan kepada yang berhak dan masjid

Rp.615.000

Dari sekolah dikelola OSIS

-

Sangat baik

5

Buka Bersama

Sep 2010

Buka bersama& Santunan anak yatim

Miningkatkan kebersamaan

Rp.1.200.000

Dari sekolah dikelola OSIS

-

Sangat baik

6

Idul adha

Nov 2010

Penyembelihan kurban

Telah diserahkan kepada yang berhak

Rp.575.000

Dari sekolah

Kurangnya penagawasan

Baik

7

Classmetting 1

Des 2010

Perlombaan CS

Juara kegiatan telah diumumkan

Rp.545.000

Dari sekolah

Kurangnya partisipasi siswa

Baik

8.

Mading

Jan 2010

Kreasi mading kelas

Dimenangkan oleh 12 IPA 2

Rp.290.000

Dari sekolah

-

Sangat baik

9.

Maulud nabi

Jan 2010

Perlombaan keagamaan

Meningkatkan IMTAQ

RP.500.000

Dari sekolah

Kurangnya partisipasi dari guru

Baik

10

Hardiknas

April 2010

Upacara peringatan

Meningkatkan Nasionalisme

-

-

-

Baik

11.

Hari Kartini

April 2010

Perlombaan antar kelas

Juara kegiatan telah diumumkan

Rp.800.0000

Dari sekolah

-

Sangat baik

12

Classmetting 2

Juni 2010

Perlombaan CS

Juara kegiatan telah diumumkan

Rp.600.000

Dari sekolah

Jadwal kurang efisien

Baik

13.

MOS

Juli 2011

MOS

Pengenalan lingkungan sekolah kepada siswa baru

Rp.1.860.000

Dari sekolah dikelola OSIS

-

Sangat baik

14.

Pengkaderan

Juli 2011

Penyeleksian pengurus OSIS baru

Terseleksinya pengurus OSIS dengan ketat

Rp.50.000

Dari sekolah

-

Sangat baik

15.

Bazar

Juli 2011

Penjualan barang dan makanan

Solidaritas antar warga sekolah

Rp.400.000

Dari sekolah

Membengkaknya biaya

Baik

15.

PEMILU Ketua osis 2011/2012

Sep 2011

Pemilihan Ket. & Waket OSIS baru

Terpilihnya ketua OSIS baru

Rp.300.000

Dari sekolah

Kurangnya koordinasi

Baik

16.

LDK 2011

Okto 2011

LDK

Terlatihnya pengurus OSIS baru

Rp.1.220.000

Dari sekolah

Melesetnya perkiraan jadwal

Baik











Anggaran yang telah dikeluarkan guna melaksanakan seluruh kegiatan tersebut diatas yang dikelola OSIS

adalah Rp. 22.955.000,00 .

Demikian atas laporan pertanggungjawaban OSIS PERIODE 2010/2011.

Comments

Popular Posts